Page 97 - E-BOOK INTERAKTIF BERORIENTASI EVERYDAY LIFE PHENOMENA PADA MATERI ASAM BASA
P. 97

Asam                             Basa                 Basa Konjugasi         Asam Konjugasi


                      Gambar 6. Reaksi Asam-Basa Bronsted-Lowry untuk CH3COOH


         Teori  asam  basa  Bronsted-Lowry  memungkinkan  kita  untuk  menggolongkan  NH3

         (amonia) sebagai basa karena kemampuannya menerima proton (H ):
                                                                                       +













                          Basa                   Asam                   Asam Konjugasi  Basa Konjugasi


                         Gambar 7. Reaksi Asam-Basa Bronsted-Lowry untuk NH3


         Perhatikan dari ketiga gambar reaksi di atas bahwa atom pusat dalam basa Bronsted-
         Lowry yang menerima ion H harus memiliki sepasang elekton bebas.
                                          +

         Sebelumnya Anda telah mempelajari tentang
                                                                      Info Kimia
         kekuatan  asam  dan  basa,  lalu  bagaimana
                                                                                            Pemanfaatan Kalsium
         kekuatan basa konjugasi dari asam kuat/asam                                            Hidroksida

         lemah dan kekuatan asam konjugasi dari basa                                         Kalsium hidroksida
                                                                                             (Ca(OH) 2) banyak
         kuat/basa  lemah?  Tabel  1.  Berikut  memuat                                      digunakan terutama
                                                                                            di bidang konstruksi,
         daftar  dari  beberapa  asam-basa  konjugasi                                          yaitu sebagai
                                                                                              komponen untuk
         dalam urutan berdasarkan kekuatannya.                                               membuat  semen,
                                                                                            mortar, dan plaster.
                  Ingatlah!  Jika  asamnya  kuat,  basa
         konjugasinya lemah, demikian pula sebaliknya.              Sumber:https://www.rumah.com/panduan-properti/7-
                                                                    panduan-membeli-semen-untuk-rumah-kuat-16941 dan
         Jika  basanya  kuat,  asam  konjugasi  lemah,              https://www.theiconomics.com/market-expansion/luncurkan-5-
                                                                    jenis-mortar-sig-memperkuat-posisi-tawar-di-bisnis-mortar/
         demikian sebaliknya.








                                               E-book Interaktif Everyday Life Berorientasi Phenomena       82
   92   93   94   95   96   97   98   99   100   101   102