Page 13 - Katalog HB - 101 (Final 2022)
P. 13

BIAYA HB 101 SEHEKTAR

        62 botol HB-101 sesuai aplikasi stabil semusim dengan acuan harga
        Rp. 30.000/botol, maka biaya awal adalah:
                                                       62 botol x Rp. 30.000 = Rp. 1.860.000,-


        Estimasi pengurangan biaya pupuk dan peptisida adalah = Rp. 1.000.000,-/hektar,
        maka total biaya yang didapat adalah:
                                             Rp. 1.860.000 – Rp. 1.000.000 = Rp. 0.860.000,-/hektar



        PENDAPATAN PETANI SEHEKTAR
        Peningkatan minimum hasil padi @ Rp. 3.000/kg (estimasi harga jual terburuk)

            ❖ Bila naik 20%
               dari 4 ton hasil sehektar = Rp. 2.400.000
               dari 8 ton hasil sehektar = Rp. 4.800.000
            ❖ Bila naik 30%
               dari 4 ton hasil sehektar = Rp. 3.600.000
               dari 8 ton hasil sehektar = Rp. 7.200.000



        KEUNTUNGAN PETANI

        Bila disandingkan dengan data antara biaya HB – 101 perhektar dengan
        pendapatan petani perhektar setelah menggunakan HB – 101, maka didapatkan
        keuntungan petani perhektar sebagai berikut:

            a.  Terendah   : Rp. 2.400.000 – Rp. 860.000 = Rp. 1.540.000,- / hektar
            b.  Tertinggi  : Rp. 7.200.000 – Rp. 860.000 = Rp. 6.340.000,- / hektar

        Sebagai catatan bahwa di tahun 2022, Harga Gabah Kering Panen adalah Rp. 5.100
        per kg, sehingga keuntungan petani di atas dapat bertambah lagi.




                      Hasil di atas adalah ilustrasi nilai kenaikan pendapatan petani dengan HB-101
















                                                                                                                 2
      Document Name
      Your Company Name (C) Copyright (Print Date) All Rights Reserved
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18