Page 7 - Senam Lantai PJOK
P. 7
B. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar
D
D
Kompetensi Inti (KI)
Kompetensi Inti (KI.3) Pengetahuan
Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
Kompetensi Inti (KI.4) Keterampilan
Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan
metode sesuai kaidah keilmuan.
Kompetensi Dasar (KD)
KOMPETENSI DASAR 3 KOMPETENSI DASAR 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3.6 Memahami berbagai keterampilan
4.6 Mempraktikkan berbagai keterampilan
dasar spesifik senam lantai dasar spesifik senam lantai
-
C. Petunjuk Belajar
D
Amati dan cari informasi tentang variasi dan kombinasi teknik dasar rangkaian gerak
dasar senam lantai (guling depan, belakang, dan guling lenting) dari modul ini atau sumber
media cetak lain atau elektronik atau teman yang sedang melakukan kegiatan. Secara
bergantian Kamu saling bertanya tentang hal-hal yang berkaitan dengan variasi dan
kombinasi teknik dasar rangkaian senam lantai (guling depan, belakang, dan guling lenting)
terhadap kesehatan dan otot-otot yang dominan dipergunakan dalam senam lantai.
PJOK - Modul 13. Senam Lantai 2