Page 947 - ATP 2024_Neat
P. 947

4.  Tujuan Pembelajaran untuk domain Manajemen Musik

                                                   Tujuan Pembelajaran Domain Manajemen
                                 Materi                                                            Modul
                                                                      Musik

                        Konsep       Manajemen  M.1 Peserta didik dapat merekam pengalaman  1

                        Pertunjukan                   dari  beragam  praktik  bermusik  untuk
                                                      menumbuhkan kecintaan akan musik bagi

                                                      diri sendiri, orang lain, dan masyarakat.
                                                  M.2  Peserta  didik  dapat  memilih  beragam

                                                      media  dan  teknik  bermusik  yang  sesuai
                                                      dengan konteks dan kebutuhan masyarakat

                                                      yang    disertai   dengan     penggunaan

                                                      teknologi.                                  1
                                                  M.  3  Peserta  didik  dapat  memahami  konsep

                                                      manajemen dalam pertunjukan musik.
                                                  M.  4  Peserta  didik  dapat  bekerja  sama  dalam

                                                      manajemen pertunjukan karya musik.

                        Manajemen Suara           M. 5 Peserta didik merekam pengalaman musik
                                                      vokal  dari  beragam  praktik  musik  untuk

                                                      menumbuhkan kecintaan akan musik bagi
                                                      diri sendiri, orang lain, dan masyarakat.

                                                  M.  6  Peserta  didik  dapat  memilih  beragam

                                                      karakteristik  suara  dan  teknik  bernyanyi
                                                      yang sesuai dengan konteks dan kebutuhan

                                                      masyarakat,  serta  memanfaatkan  fungsi
                                                      teknologi.

                                                  M.  7  Peserta  didik  dapat  bekerja  sama  dalam
                                                      mempersiapkan       pertunjukan     musik

                                                      berdasarkan aspek vocal.

                                                  M.  8  Peserta  didik  dapat  menghasilkan
                                                      kebiasaan bermusik/bernyanyi dan disiplin

                                                      kreatif  musik  dalam  kaitannya  dengan
   942   943   944   945   946   947   948   949   950   951   952