Page 2 - Media Pembelajaran_E Majisains_Pengelolaan Si Hijau
P. 2
PROLOG
E- MAJISAINS
HALLO, PARA READERS!
Editor:
Ahli Materi Puji syukur kami panjatkan kepada ALLAH SWT
Ahli Media karena atas berkah dan rahmatNYA kami dapat
Ahli Praktisi
menyelsaikan media pembelajaran majalah
Redaktur pelaksana: interaktif sains untuk kelas VIII Semester 1
Siti Nurholipah dengan tema “ Pengelolaan Si Hijau ” untuk dapat
menumbuhkan kemampuan berfikir kreatif siswa
Desain Grafis: tingkat SMP / MTs.
Siti Nurholipah
Aplikasi Desain: Majalah ini dibuat secara elektronik sehingga
www.canva.com dapat memudahkan dalam mencari informasi
terkait ilmu pengetahuan alam serta memahami
materi-materi pelajaran secara fleksibel.
Majalah ini dapat dibaca oleh siswa dan dijadikan
media alternatif belajar oleh guru.
Universitas Sultan Ageng
Tirtayasa Akhir kata, kami berharap dengan adanya
majalah ini dapat dijadikan sebagai media
pembelajaran guna untuk meningkatkan wawasan
Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan serta pengatahuan bagi para siswa. Kami segenap
tim redaksi memohon maaf jika terdapat
Ilmu Pengetahuan Alam kekeliruan dalam kata.
ARE YOU READY GAES?
HAPPY READING ALL!
i