Page 23 - E-MODUL VIRUS_Classical
P. 23

E-Modul Berbasis Studi Kasus Virus X SMA







                             b.  Klasifikasi berdasarkan Asam Nukleatnya

                       Virus  dapat  diklasifikasi  menurut  berdasarkan  jenis  asam  nukleatnya,  yaitu


               virus DNA, virus RNA dan Virus Transkripsi Balik.



                      *Klik kata dibawah untuk mengetahui penjelasannya



                                  DNA                                        RNA






                                                        RETROVIRUS







                          c.    Klasifikasi Berdasarkan Jenis Inang


                       Berdasarkan inang virus terbagi menjadi beberapa yaitu :



                      *Klik kata dibawah untuk mengetahui penjelasannya



                              BAKTERI                                     TUMBUHAN






                                  HEWAN :                                 MANUSIA







                                     Bagaimana  cara  virus  menentukan  jenis
                                     inangnya? Dan berikan contoh virus RNA

                                     dan DNA yang umum diketahui ?





                                                                                                      15
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28