Page 25 - E-modul BASAR
P. 25
Pertama-tama coba perhatikan kotak kado yang berbentuk
kubus pada gambar 9 yang mana jika kado tersebut
dilepaskan dari bungkusnya maka kardus yang melapisi
kado tersebut akan terlihat seperti pada gambar 10. Jika
setiap rusuknya diiris maka akan membentuk jaring-jaring
kubus seperti pada gambar 11 dimana pada setiap sisinya
memiliki panjang yang sama, sehingga untuk mencari luas
permukaan kubus dapat ditulis L1 = L2 = L3 = L4 = L5 = L6.
Luas permukaan kubus = L1 + L2 + L3 + L4 + L5 + L6
= 6 x L1
= 6 x (8 x 8) cm
= 6 x 64 cm
= 384 cm 2
Jadi, luas permukaan kardus yang dibutuhkan untuk
2
membuat kado sebesar 384 cm .
25