Page 3 - contoh
P. 3
erubahan Sifubahan Sifaatt
ubahan Sifat
5 P P P P Perer ererubahan Sifubahan Sifaatt
Benda
Benda
Benda
Benda
Benda
Sumber: Dokumen Penerbit
Apakah kamu suka makan tempe? Terbuat dari apakah tempe itu? Ya,
tempe terbuat dari kedelai. Kedelai diberi ragi atau jamur tempe. Kemudian
dibiarkan beberapa hari. Bentuk kedelai akan berubah menjadi tempe.
Ya, benda-benda di sekitar kita juga dapat berubah. Perubahan apa
saja yang dialami benda? Apakah manfaat dari adanya perubahan sifat
benda itu? Pada bab ini kita akan mempelajari perubahan sifat benda.
59
59
59
59
Perubahan Sifat Benda 59