Page 45 - E-MODUL KEAMANAN KOMPUTER FIKS_Neat
P. 45

A. Definisi Hacking dan Cracking



                             Hacking adalah proses mengakses sistem komputer atau jaringan tanpa izin
                  dengan  tujuan  mengeksplorasi,  memahami,  atau  mengeksploitasi  sistem  tersebut.
                  Hacking  dapat  dilakukan  dengan  berbagai  motif,  dari  yang  positif  hingga  yang

                  negatif. Cracking adalah proses meretas sistem dengan tujuan merusak atau mengatasi

                  proteksi  perangkat  lunak  atau  sistem.  Cracking  sering  kali  dilakukan  untuk  tujuan
                  ilegal dan dapat mencakup berbagai teknik.



                  B. Jenis-jenis Hacking dan Cracking
                  a. Cracking

                    1.  White Hat Hacking
                                  Hacking  yang  dilakukan  oleh  profesional  keamanan  yang  bekerja  untuk

                  melindungi  sistem  dan  data.  Mereka  biasanya  dipekerjakan  untuk  mengidentifikasi
                  dan memperbaiki kerentanannya. Contohnya: Penetration testing, audit keamanan.

















                                              Gambar: White Hat Hacking




                  2. Black Hat Hacking
                            Hacking yang dilakukan dengan niat jahat atau untuk keuntungan pribadi.

                  Biasanya melanggar hukum dan dapat merusak data atau sistem. Contohnya: Mencuri
                  data pribadi, merusak situs web.



















                                                                                                       37
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50