Page 7 - ELKPD 3_Neat
P. 7

INDIKATOR



                       3.11.1 Siswa  dapat  menghitung  luas  dan  keliling  persegi  dan  persegi
                              panjang .
                       3.11.2 Siswa dapat menentukan luas dan keliling jajargejang dan trapesium.
                       3.11.3 Siswa dapat menentukan luas dan keliling belah ketupat dan layang-
                              layang.
                       3.11.4 Siswa  dapat menentukan luas dan keliling segitiga melalui dengan
                              tepat.
                       3.11.5 Siswa  dapat  mengaitkan  rumus  luas  segiempat  (persegi,
                              persegipanjang,  belahketupat,  jajargenjang,  trapesium,  dan  layang-
                              layang) dan segitiga dengan tepat.



                       4.11.1 Siswa dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan luas dan
                              keliling persegi dengan benar.
                       4.11.2 Siswa dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan luas dan
                              keliling persegi panjang dengan baik.
                       4.11.3 Siswa dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan luas dan
                              keliling jajargenjang dengan baik.
                       4.11.4 Siswa  dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan luas dan
                              keliling trapesium dengan baik.
                       4.11.5 Siswa dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan luas dan
                              keliling belah ketupat dengan baik.
                       4.11.6 Siswa dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan luas dan
                              keliling layang-layang dengan baik.
               BANGUN DATAR SEGIEMPAT DAN SEGITIGA Kelas VII
                       4.11.7 Siswa dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan luas dan
                              keliling segitiga dengan baik.



































                         2
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12