Page 28 - E-MODUL DESAIN BUSANA DIGITAL BERBANTUAN IBIS PAINT X
P. 28

MATERI D

                                       PEMANFAATAN TOOL





               A. Tujuan



                      Setelah mempelajari materi ini pembaca dapat:

                 1. Mampu memindahkan proporsi dari galeri
                 2. Membuat sketsa busana sesuai dengan tema
                 3. Mewarnai busana serta memberikan motif pada desain busana
                 4. Mengeksplorasi Tool Aplikasi Ibis Paint X pada pembuatan desain busana


               B. Uraian Materi


                       Aplikasi  Ibis  Paint  X  berbasis  android,  namun  bisa  juga  digunakan  atau
               dijalankan  melalui  laptop  atau  PC  (Personal  Computer),  yaitu  hanya
               menambahkan  emulator  android  yang  kita  install  di  PC  atau  laptop

               pengguna.  Penulis  hanya  ingin  menjelaskan  bagaimana  cara  pemanfaatan
               Tool Aplikasi Ibis Paint X dalam pembuatan desain  busana secara digital.


                    Pada kegiatan pembelajaran akan dijelaskan beberapa langkah-langkah
               dalam pembuatan desain busana secara digital. Pada dasarnya pembuatan
               desain busana secara digital sama halnya dengan pembuatan desain secara
               manual.  Langkah-langkah  dalam  mendesain  biasanya  seseorang  akan
               memulai  dengan  pembuatan  sketsa  proporsi  terlebih  dahulu,  kemudian
               dilanjutkan  dengan  membuat  sketsa  busana  dengan  Ibis  Paint  X  sebagai
               berikut:




























                                                    BERIKUTNYA                                                 22
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33