Page 23 - Komik SIRAHAN_Neat
P. 23

Dini berasal
                                   dari mana ya ?                                                Berarti Kamu
                                   Asli Pamekasan ?          Tidak ton, aku asal                 Suku Betawi?
                                                             dari Jakarta, aku
                                                                 lahir disana







                                          Sembari membatik bersama,
                                          mereka bertiga mengobrol
                                          satu sama lain membahas
                                         asal daerah masing-masing.
                                                                   Benar sekali Tika, di Indonesia
                   Kalau Aku dan Tika asli
                   dari Suku Madura. Kita                            banyak sekali macam suku
                                             Ya benar. Suku bangsa di
                   lahir dan besar di                                bangsa. Di setiap provinsi
                   Pamekasan.                Indonesia banyak sekali ya
                                                 teman-teman?        terdiri dari suku bangsa
                                                                       yang berbeda-beda.
               Ya benar sekali.











               Benar contohnya di Provinsi Jawa
               Timur terdiri dari suku bangsa                   Nah benar. Kalian tahu tidak,
               Madura, Jawa, Bawean, Tengger                    apa sih penyebab dari
               dan Osin. Beda lagi dengan Provinsi              perbedaan suka bangsa ini?
               yang lain, pasti juga terdapat suku
               bangsa yang berbeda-beda.










               Yah benar letak strategis indonesia
               berada di tengah-tengah lalu lintas   Dan banyaknya pulau menjadikan
                                                  setiap pulau memiliki budaya
               perdagangan dan mereka membawa     masing-masing seperti kita tinggal
               agama, adat, dan kebudayaan
               dari daerahnya.                    di Pulau Madura.
                                                                              Perbedaan suku bangsa di Indonesia
                                                                                disebabkan banyak faktor. Yang
                                                                                pertama letak startegis wilayah
                                                                                Indonesia. Kedua kondisi negara
                                                                               yang berbentuk kepulauan, ketiga
                                                                               perbedaan kondisi alam, keempat
                                                                              keadaan transportasi dan komunikasi,
                                                                                kelima penerimaan masyarakat
                                                                                    terhadap perubahan.



                                                           12
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28