Page 20 - E-MODUL MATEMATIKA BERPENDEKATAN RME BERBASIS TEORI MULTIPLE INTELLIGENCES PADA MATERI ARITMETIKA SOSIAL
P. 20

Koperasi  di  SMP Taman Bunga  menjual  berbagai  kebutuhan
            sekolah, seperti alat tulis, dasi, kaos kaki, sabuk, dan lainnya.

                 Pak Arya    :  “Mari beli, mari beli. Ada pensil, penghapus,
                                bolpoin. Ayo dibeli”.

                 Siska       :  “Pak, mau beli bolpoin”.

                 Pak Arya    :  “Iya neng, yang ini Rp3.000,00/ biji”
                 Siska       :  “Iya Pak, beli 2 bolpoin”

                 Pak Arya    :  “Totalnya Rp6.000,00 iya neng”
                 Siska       :  “Ini Pak uang saya”

                 Pak Arya    :  “Pas iya neng uangnya. Terima kasih”

                 Siska       :  “Iya sama-sama, Pak”






                 Berdasarkan ilustrasi tersebut diketahui bahwa:















            Harga jual bolpoin = Rp3.000,00


            Harga beli bolpoin = 2 x Rp3.000,00 = Rp6.000,00.



                                            6
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25