Page 47 - Buku Ekonomi Kelas X Baru
P. 47

b.  Skala prioritas dan manajemen keuangan

                              Urutan  kebutuhan  yang  disusun  berdasarkan  tingkat  kepentingannya.  Manusia
                              mengetahui kebutuhan mana yang harus didahulukan dan mana yang harus ditunda.

                              Hal-hal yang perlu dipertimbangkan dalam menyusun skala prioritas, antara lain:
                              1)  Prioritas 1 (kebutuhan primer dan kebutuhan sekarang)

                              2)  Prioritas 2 (kebutuhan sekunder dan kebutuhan masa mendatang)
                              3)  Prioritas 3 (kebutuhan tersier)



                              Contoh skala prioritas, antara lain:








































                                                    Gambar 1.10. Contoh Skala Prioritas


                              Skala prioritas harus memperhatikan tingkat urgensi, kemampuan diri, kesempatan

                              yang dimiliki, pertimbangan masa depan









                                                                                                              19
   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52