Page 11 - E-BOOK, Ekonomi,WahyuSelviana
P. 11

Penugasan Mandiri

                      Setelah Anda membaca dan memahami rangkuman di atas, saatnya mengeksplorasi


                      dengan mengerjakan tugas dengan berpikir kritis dan kerja keras. Selamat mengerjakan,

                      jangan lupa berdoa sebelum memulai mengerjakan.





                      ·Jika fungsi permintaan Qd= -5P + 100 dan fungsi penawaran Qs = 20P - 50 maka besar


                      harga dan jumlah keseimbangan yang terjadi adalah ....

                      ·Pada saat harga daging sapi Rp60.000,00/kg jumlah daging yang ditawarkan 5.000 kg. Pada


                      saat harga naik menjadi Rp80.000,00/kg. Jumlah daging yang ditawarkan naik menjadi 6.000


                      kg. Fungsi penawarannya adalah ....









































                 F. Latihan Soal


                 Setelah Anda membaca materi permintaan dan penawaran, cobalah soal latihan di bawah


                 ini!


                 1.     barang dan jasa yang diinginkan untuk dibeli atau dimiliki pada tingkatan harga


                 tertentu disebut …


                 A.     Penawaran


                 B.     Keseimbangan harga


                 C.     Permintaan


                 D.    Elastisitas


                 E.     Mekanisme haraga





                 2.     Berikut merupakan faktor yang mempengaruhi penawaran suatu barang kecuali…


                 A.     Biaya produksi


                 B.     Tingkat teknologi


                 C.     Selera konsumen


                 D.    Keuntungan yang diharapkan


                 E.     Harapan harga masa depan
   6   7   8   9   10   11   12   13