Page 13 - E-book Teks Fiksi - Teman Bercerita
P. 13
Tami pun berlari pergi bersembunyi ke balik pohon besar.
Setelah lama menahan perasaan geramnya atas perlakuan
Karin yang banyak mengatur. Akhirnya Tami memiliki
keberanian untuk menyampaikan pendapatnya.
“Aku tidak mau bermain ayunan bersamamu lagi!” kata Tami
berusaha menegaskan.
Karin hanya terdiam dan terheran-heran tanpa merasa
bersalah.
6