Page 49 - Company Profile AAI 1
P. 49

Curriculum  Vitae

                                                 Melakukan analisa evaluatif derivatif sesuai dengan bidang kajian yang
                                                 diberikan
                                                 Merumuskan  hasil  analisa  dan  menyusun  rekomendasi  program  intervensi
                                                 yang  mendesak  untuk  dikembangkan  dalam  perspektif  dan  sektor
                                                 (Kesejahteraan)  Sosial dan Budaya
                                                 Bertanggungjawab  terhadap  tugas  dan  wewenang  yang  dibebankan;

                   8.52. Nama  Proyek       :  Pengendalian  Program  Pemberian  Kartu  Jaminan  Sosial  Tahun  2005  di
                                               Kota  Surabaya
                        L o k a s i         :  Kota  Surabaya
                        Pemberi  Kerja      :  Badan Perencanaan  Pembangunan  Kota Surabaya  dengan  PT.  Parigraha
                                               Konsultan
                        Periode  Tahun      :  Juni  2005  –  Nopember  2005
                        L a m a             :  6 (enam) bulan
                        P  o s i s i        :  Tenaga  Ahli Sosial
                        Uraian  Pekerjaan            :      Melakukan  pendampingan  sekretariat  kartu  jaminan  sosial;
                                                 Menampung dan  mengolah keluhan masyarakat,  melakukan verifikasi
                                                 lapangan serta penyesuaian sasaran kartu jaminan sosial, dan evaluasi
                                                 program  pemberdayaan  keluarga  miskin;

                   8.53. Nama  Proyek       :  Inventarisasi  Benda  Cagar  Budaya  Di Kota  Surabaya
                        L o k a s i         :  Daerah  Rawan  Gusur  Kota  Surabaya
                        Pemberi  Kerja      :  Badan Perencanaan  Pembangunan  Kota Surabaya  dengan  CV.  Arsitektur
                                               Spasial Nusa
                        Periode  Tahun      :  Oktober  2004  –  Desember  2004
                        L a m a             :  3 (tiga) bulan
                        P  o s i s i        :  Tenaga  Ahli Sosial
                        Uraian Pekerjaan        :    Mengidentifikasi  dan  menganalisa  kesesuaian    –  penyimpangan;
                                                 penggunaan  ruang-luar  (lahan)  untuk  konstruksi  jaringan  utilitas  kota yang
                                                 ada  terhadap  status  kepemilikan  serta  penguasaan  lahan;
                                                 Merekomendasi kemungkinan  model-model  pemanfaatan lahan  untuk
                                                 penempatan  konstruksi  jaringan  utilitas  kota  terkait  dengan  status
                                                 kepemilikan  dan  serta  penguasaan  lahan;
                                                 Bertanggung  jawab  atas  bidang  dan  keahliannya,  termasuk  didalam
                                                 kaitannya  dengan  analisis  terhadap  sosio-kultural  masyarakat;

                   8.54. Nama  Proyek       :  Perencanaan  Pelestarian  Benda  Cagar  Budaya  Di Kota  Surabaya
                        L o k a s i         :  Kota  Surabaya
                        Pemberi  Kerja      :  Badan Perencanaan  Pembangunan  Kota Surabaya  dengan  CV.  Arsitektur
                                               Spasial Nusa
                        Periode  Tahun      :  Agustus  2004  –  Desember  2004
                        L a m a             :  5 (lima) bulan
                        P  o s i s i        :  Tenaga  Ahli Sosial
                        Uraian Pekerjaan        :    Mengidentifikasi  dan  menganalisa  kesesuaian    –  penyimpangan;
                                                 penggunaan  ruang-luar  (lahan)  untuk  konstruksi  jaringan  utilitas  kota yang
                                                 ada  terhadap  status  kepemilikan  serta  penguasaan  lahan;
                                                 Merekomendasi kemungkinan  model-model  pemanfaatan lahan  untuk
                                                 penempatan  konstruksi  jaringan  utilitas  kota  terkait  dengan  status
                                                 kepemilikan  dan  serta  penguasaan  lahan;
                                                 Bertanggung  jawab  atas  bidang  dan  keahliannya,  termasuk  didalam
                                                 kaitannya  dengan  analisis  terhadap  sosio-kultural  masyarakat;

                   8.55. Nama  Proyek       :  Rencana  Pengembangan  Tata  Ruang  Untuk  Jaringan  Utilitas  Kota  Di Kota
                                               Surabaya
                        L o k a s i         :  Kota  Surabaya  di  Kec.Jambangan,  Kec.  Karangpilang  dan  Kec.Wiyung
                        Pemberi  Kerja      :  Dinas  Tata  Kota  Pemerintah   Kota Surabaya  dengan  PT.  Mitra  Utama
                                               Konsultan

               Sony  Afianto                                                                    Halaman  18 dari  54
   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54