Page 7 - FLIPBOOK coba
P. 7
Teknik Dasar
Teknik Pukulan
Smash
Smash dalam tenis meja juga dikenal sebagai
"mematikan bola" karena menggunakan tenaga
paling besar dalam serangan. Pukulan dilakukan
dengan mengarahkan bola ke meja lawan dengan
tenaga yang kuat.
https://youtu.be/hs6lq7lPPOo?si=_nU4_6cfpEGO9eju
Spin
Spin mengacu pada pukulan yang menciptakan
putaran ke depan pada bola, sehingga
menghasilkan lintasan melengkung. Pukulan ini
dilakukan dengan cara memukul bola dari
belakang, mengarahkannya ke atas dan ke
depan.
https://www.youtube.com/watch?v=g4n0YXKt8FU
Servis
Servis adalah gerakan awal dalam permainan tenis
meja yang digunakan untuk memulai permainan. Servis
dapat berfungsi sebagai serangan pertama atau
sebagai umpan bola. Servis dapat dilakukan baik
dengan posisi forehand maupun backhand
https://youtu.be/NfmPcpi4sfc?si=ReLm3G_jZPSrQpy0