Page 18 - E-MODUL Lalu Lintas Pembayaran Internasional
P. 18

E.  LEMBAR KERJA SISWA



                                         Lembar Kerja Siswa



               I.  Identitas

                     1. Kelas/Semester : XII (Duabelas)/II

                     2. Mata Pelajaran : EKONOMI

                     3. Materi Pokok        : Lalu Lintas Pembayaran Internasional

               II. Petunjuk Belajar

                     1. Pelajari daftar isi serta skema kedudukan modul dengan cermat dan


                       teliti.

                     2. Perhatikan langkah kerja dengan benar untuk mempermudah dalam

                       memahami suatu proses pekerjaan.

                     3. Jawablah pertanyaan setelah praktik.

               III. Kompetensi

                       A. Standar Kompetensi

                            Mengaplikasikan kemampuan dalam menganalisis suatu kasus


                       B. Kompetensi Dasar

                          Menjelaskan  pengertian devisa dan sumber devisa

                       C. Indikator

                           Melaksanakan Analisis kasus

                       D. Tujuan Pembelajaran

                            Siswa     dapat      memahami mengenai pengertian  devisa dan

               darimana devisa berasal dengan cara melaksanakan analisis kasus.













                                                                                                     13
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23