Page 14 - Microsoft Word - Modul Statistika
P. 14
Sajikan data diatas dalam bentuk diagram batang
b. Diagram Garis
Diagram garis adalah Grafik yang berbentuk garis lurus.
Dalam 6 bulan pertama tahun 2023. Pemakaian daya listrik koperasi sekolah
SMA N 3 Padang dapat disajikan pada tabel berikut.
Bulan Pemakaian (kwh)
Januari 192
Februari 136
Maret 148
April 170
Mei 180
Juni 184
4