Page 27 - Modul Digital Berbasis Project Based Learning Materi Fluida Statis
        P. 27
     Pembahasan Contoh Soal 4
           5. Hukum Archimedes
               Hukum  Archimedes  adalah  sebuah  hukum
             mengenai  prinsip  pengapungan  di  atas  benda  cair
             yang  ditemukan  oleh  seorang  ilmuan  yunani  yang
             bernama  Archimedes.  Bunyi  hukum  Archimedes
             yaitu: “Suatu benda yang dicelupkan sebagian atau
             seluruhnya ke dalam zat cair akan mengalami gaya
             ke atas yang besarnya sama dengan berat zat cair
             yang dipindahkan oleh benda tersebut.”
                                                          26
     	
