Page 30 - Bahan Ajar Digital Fluida Statis
P. 30
Fluida Statis
Bahan Ajar Digital Fisika Terintegrasi STEM
Kasus yang terjadi pada benda terhadap fluida:
1) Terapung (balok 1 dan 2)
Terjadi apabila: w =
<
<
2) Melayang (balok 3) Sumber :
https://fhannum.wordpress.com/2011/12/20/huk
um-archimedes/
Terjadi apabila: w =
Gambar 12 Hukum Archimedes
=
=
3) Tenggelam (balok 4)
Terjadi apabila: w >
=
>
Contoh soal:
Sebuah besi yang volumenya 0,02 m³ tercelup seluruhnya di dalam air. Jika massa jenis
air 10³ kg/m³, maka hitunglah gaya ke atas yang dialami besi tersebut!
Penyelesaian:
3
Diketahui : V = 0,02 m
Ρ = 10³ kg/m³
g = 10 m/s²
Ditanyakan: F a= ...?
Jawab :
F a = ρ c× V × g
= 10³ × 10 × 0,02
= 200 N
Jadi, gaya ke atas yang di alami besi sebesar 200 N
Rekayasa Teknologi
https://youtu.be/2-aOSw350iQ?si=iO1FhC41hPaEEqvr
Video 5 Balon udara
25