Page 9 - bahan ajar
P. 9
Contoh bencana yang merupakan kejadian alam
adalah gunung meletus, sedangkan perubahan alam
karena manusia seperti penebangan pohon secara liar.
4) Pembuatan Cagar Alam
Fungsi cagar alam adalah untuk menjaga kondisi alam
suatu wilayah tetap dalam keadaan alami. Ada
beberapa contoh cagar alam yaitu : Cagar Alam
Pangandaran Jawa Barat, Cagar Alam Kawah Ijen
Jawa Timur, dan Cagar Alam Rafllesia di Bengkulu.
IPA-Bahan Ajar Limbah Plastik Bagi Lingkungan 7