Page 2 - BAHAN AJAR 1
P. 2

Kata pengantar







                     Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga e-modul
               pembelajaran  fisika  materi  Momentum,  Impuls,  dan  Tumbukan  ini  dapat  diselesaikan.  E-

               modul pembelajaran fisika ini bertujuan untuk meningkatkan minat dan hasil belajar peserta

               didik pada materi fisika Momentum, Impuls, dan Tumbukan.



                     E-modul pembelajaran fisika ini disusun berdasarkan kurikulum 2013 terevisi. E-modul
               ini berisis uraian materi, video pembelajaran, contoh soal, latihan soal, rangkuman, dan eval-

               uasi. E-modul ini disusun agar dapat memudahkan peserta didik menguasai materi fisika dan
               membantu peserta didik dalam melaksanakan pembelajaran.




                     Penulis berharap  e-modul  pembelajaran fisika ini dapat bermanfaat bagi peserta didik
               dalam pembelajaran fisika. Mohon kritik dan saran dalam perbaikan modul ini.








                                                                        Padang, Maret 2022




                                                                             Penyusun

























         2
   1   2   3   4   5   6   7