Page 17 - E-BOOK - BANGUN RUANG SISI LENGKUNG_Neat
P. 17
LUAS PERMUKAAN TABUNG
AYO MENGAMATI
Secara definisi luas permukaan merupakan jumlah dari keseluruhan permukaan suatu
benda.
Sumber: google mikirbae
Berikut merupakan rumus luas permukaan tabung:
Rumus untuk menghitung luas tabung adalah dengan menjumlahkan luas alas, luas tutup, dan
luas selimut tabung. Misalnya, jika kita memiliki tabung dengan jari-jari dan tinggi, maka:
L = Luas jaring-jaring tabung
L = 2 × luas lingkaran + luas persegi panjang ABCD
2
= 2 × πr × AB × BC
= 2πr × AB × BC
2
2
= 2πr × 2πr × t
= 2πr (r + t) atau 2 × π × r (r + t)
Sehingga didapat rumus luas permukaan tabung yaitu: 2πr (r + t)
L = 2πr (r + t)
Keterangan:
L = luas permukaan tabung
_
22
π = atau 3,14
7
r = jari-jari tabung
t = tinggi tabung
Bangun Ruang Sisi Lengkung 7