Page 9 - POLA BILANGAN
P. 9

Pola Bilangan Segitiga Pascal






                    Bilangan pascal ditemukan oleh oleh orang Prancis bernama Blaise Pascal, sehingga

                    dinamakan bilangan pascal. Bilangan pascal adalah bilangan yang terbentuk dari

                    sebuah aturan geometri yang berisi susunan koefisien binomial yang bentuknya


                    menyerupai segitiga.


                    Di  dalam  segitiga  pascal,  bilangan  yang  terdapat  pada  satu  baris  yang  sama


                    dijumlahkan menghasilkan bilangan yang ada di baris bawahnya. Jadi, pengertian

                    pola  bilangan  pascal  adalah  suatu  pola  yang  tersusun  dari  beberapa  angka

                    berdasarkan  rumus,  perhatikan  gambar  pola  bilangan  pascal  berikut.
   4   5   6   7   8   9   10