Page 14 - PROJECT E-MODUL Academic Culture Orientation_Neat
P. 14
Konsentrasi Unggulan, yaitu Embedded System, Network & Security, dan Smart
System.
Jurusan Teknik Informatika dan Komputer melakukan berbagai upaya
komprehensif dan menyeluruh dalam rangka mencapai tujuan mereka, yang
meliputi ketiga aspek tridarma perguruan tinggi. Upaya tersebut meliputi
peningkatan kompetensi lulusan dan mempercepat masa studi mahasiswa,
meningkatkan kualifikasi dosen dan intensitas pembimbingan kepada
mahasiswa, meningkatkan jumlah penelitian, pengabdian masyarakat, dan
publikasi ilmiah dari dosen, meningkatkan kerja sama dengan industri yang
difasilitasi oleh fakultas, meningkatkan partisipasi mahasiswa dalam berbagai
kegiatan, serta peningkatan fasilitas dan infrastruktur yang mendukung
kegiatan akademik.
B. VISI dan MISI JTIK
VISI
Sebagai Pusat Pendidikan, Pengkajian dan Pengembangan Ilmu
Pengetahuan Bidang Komputer dan Informatika yang berwawasan
Teknopreneur yang Unggul di Kawasan Indonesia Timur Tahun 2025.
MISI
Sebagai Pusat Pendidikan, Pengkajian dan Pengembangan Ilmu
Pengetahuan Bidang Komputer dan Informatika yang berwawasan
Teknopreneur yang Unggul di Kawasan Indonesia Timur Tahun 2025.
4