Page 23 - HandBook SDIT MAsyithah
P. 23

BAB IV
                                     KEGIATAN SEKOLAH TAMBAHAN



               A. Dokter Kecil

                   Pembina           : Pengurus UKS


                   Tujuan Umum       : Meningkatkan partisipasi siswa dalam program UKS



                   Tujuan Khusus     : a.    Siswa dapat menjadi penggerak hidup sehat di sekolah, di

                                               rumah dan di lingkungannya.

                                        b.   Siswa dapat menolong dirinya sendiri, sesama siswa dan
                                               orang lain dalam hidup sehat



                      Kriteria Peserta  :  Siswa kelas 3, 4 dan 5
                                      a.  Berprestasi di sekolah

                                      b.  Berbadan sehat

                                      c.  Berjiwa pemimpin dan bertanggung jawab

                                      d.  Berperilaku dan berbudi pekerti baik

                                      e.  Berpenampilan bersih
                                      f.  Suka menolong

                                      g.  Diizinkan orang tua


                   Tugas dan kewajiban dokter kecil :

                   1.  Selalu bersikap dan berperilaku sehat.

                   2.  Dapat  menggerakkan  sesama  teman-teman  siswa  untuk  bersama-sama  menjalankan

                       usaha kesehatan terhadap dirinya masing-masing.

                   3.  Berusaha mewujudkan kesehatan lingkungan baik di sekolah dan di rumah.
                   4.  Membantu guru dan petugas kesehatan pada waktu pelaksanaan pelayanan kesehatan

                       di sekolah.

                   5.  Berperan aktif dalam rangka peningkatan kesehatan, antara lain : Jum’at bersih, pekan
                       gizi, bulan penimbangan BB dan TB di sekolah, bulan kesehatan gigi, bulan kesehatan

                       mata dan lainya.





                                                 SDIT MASYTTHAH  | Parent’s Handbook  2021/2022              21
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28