Page 14 - E-LKPD
P. 14
LATIHAN SOAL
Soni dan Sita ditugaskan untuk melakukan percobaa untuk mengukur cepat rambat bunyi di
udara. Untuk itu, Soni menjatuhkan sebuah kelereng dari ketinggian 50m. Pada saat Soni
menjatuhkan sebuah kelereng, Sita menyalakan stopwatchnya dan memberhentikan
stopwatch ketika ia mendengar bunyi kelereng menyentuh lantai. Jika hasil catatan waktu
dari stopwatch 3,46 detik, tentukanlah besar cepat rambat bunyi di udara pada tempat
percobaan yang dilakukan Soni dan Sita!
Mengidentifikasi Masalah
Tuliskan apa yang diketahui dan apa masalahnya!
Pengumpulan Data
Kumpulkan data untuk solusi dari permasalahan!
Pengolahan Data
Selesaikan permasalahan dengan solusi yang sudah dikumpulkan!
Pembuktian
Periksa kembali hasil yang kamu peroleh!
Kesimpulan
Buatlah kesimpulan dengan bahasa Anda masing-masing!
7