Page 13 - GOTONG ROYONG
P. 13

C. Senguyun Masau




          Budaya  Senguyun  merupakan  kegiatan  seperti





          halnya gotong royong atau mengerjakan suatu





          pekerjaan                                           secara                                 bersama-sama                                                          dengan




          sukarela.  Senguyun  biasa  dilakukan  pada  saat





          proses  panen  padi,  pada  tahap  panen  ini





          masyarakat  Dayak  Kenyah  menyambutnya




          dengan  gembira,  mereka  melakukan  pesta





          memotong padi secara gotong royong.
   8   9   10   11   12   13   14