Page 23 - E-FLIPBOOK BIOLOGI
P. 23

MUTASI

  d. Sindrom Wolf
      Sindrom Wolf tejadi karena delesi atau hilangnya sebagian

lengan pendek kromosom nomor 4. Ciri-cirinya yaitu wajah khas
yaitu memiliki kornea bilateral yang parah, pangkal hidung
menonjol, bibir sumbing, pertumbuhan melambat,
keterbelakangan mental, serta kelainan jantung (Gambar 8).

                                             

                                             

  Gambar 8. Salah satu ciri penderita Sindrom wolf (Wajah khas
            sindrom wolf yaitu kornea bilateral yang parah)
               Sumber: (King, Mota, and Hildebrand 2019)

                                                    23
                                                                                                          1
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28