Page 6 - BANJARMASIN POST
P. 6

TRIBUNBORNEO







                                                                      6    RABU, 21 FEBRUARI 2024
                                                                    6   RABU, 21 FEBRUARI 2024


      Kekeringan di Musim Hujan Terpa Balangan








                                                                                                 Petani Manfaatkan Alat Pemadam Aliri Lahan


                                                                                         PARINGIN, BPOST - Lahan per-
                                                                                         tanian yang terancam kekeringan   KONDISI LAHAN PERTANIAN BUMI SANGGAM
                                                                                         tampaknya hampir dikeluhkan se-     Tahun ini terancam kekeringan
                                                                                         bagian besar petani di Kabupaten      Tanah persawahan sudah mulai pecah-pecah
                                                                                         Balangan. Sudah lebih dari dua      Lahan kering kerontang karena kekeringan
                                                                                         minggu tidak turun hujan. Terlebih      Pagi yang menguning hanya berharap turun hujan
                                                                                         di lahan pertanian yang tidak me-     Bendungan yang dibuat pemerintah provinsi tak banyak berfungsi
                                                                                         miliki irigasi dan pintu air.       Meski musim hujan, tetap saja petani kesulitan air
                                                                                           Seperti yang dialami Arif, war-     Pintu air sederhana pakai kayu dan terpal agar saluran air masih
                                                                                         ga Desa Timbun Tulang Kecamat-     terisi air
                                                                                         an Batumandi, Balangan, dirinya
                                                                                         bersama warga meminjam mesin
                                                                                         pemadam untuk mengairi lahan  sebagian lokasi.               Jannah sudah melakukan tanam
                                                                                         pertanian.                      Untuk padi yang sudah ditanam  24 borongan dan masih akan mela-
                                                                                           “Tanah sudah mulai pecah-    pada tahap pertama sudah mulai  kukan tanam kembali. Saat kering
                                                                                         pecah, kering kerontang karena  besar dan lebih tahan dengan la-  seperti ini tanam padi pun menjadi
                                                                                         kekeringan, padi yang belum lama  han kering.                lebih sulit karena tanah yang ke-
                                                                                         tanam juga sudah menguning dan   Kondisi ini baru kali pertama ter-  ring, menggunakan tongkat untuk
                                                                                         lahan hanya berharap pada air hu-  jadi. Sebab, sebelumnya terdapat  melubangi tanah terlebih dahulu
                                                                                         jan,” ujarnya.                 saluran air yang bisa digunakan  alias manugal.
                                                                                           Lokasi lahan pertanian yang  untuk mengairi lahan pertanian.   Desa Murung Ilung Kecamatan
                                                                                         berada di antara RT 02 dan RT 03  Pada tahun sebelumnya, saluran  Paringin juga mengeluhkan hal
                                                                                         sebenarnya terdapat anak sungai.  air ini dilakukan pembersihan, na-  yang sama, Sebagian lahan per-
                                                                                         Namun, tiga tahun terakhir anak  mun tidak ada dibuatkan pintu air.  tanian yang baru saja melakukan
                                                                                         sungai tersebut tidak bisa mengairi   “Terpaksa kami membuat pintu  tanam terancam kekeringan. Saat
                                                                                         lahan pertanian karena bendungan  air sederhana menggunakan kayu  ini juga belum memiliki irigasi dan
                                                                                         yang ada jebol dan belum juga di-  dan terpal agar saluran air masih  pintu air.
                                                                                         perbaiki hingga detik ini.     terisi air. Itupun masih bocor di   “Kami pernah meminta bantuan
                                                                                           Petani sudah meminta permo-  bagian bawah. Kami berharap ada  kepada pihak perusahaan karena
                                                                                         honan perbaikan setiap tahun,  dibuatkan pintu air, sebelumnya sa-  Desa Murung Ilung merupakan
                                                                                         namun masih belum ada solusi,  luran air saat masih banyak kumpai  desa ring satu daerah operasional
                                                                                         apalagi realissai. Alasannya cuma  saluran air masih bisa menyimpan  perusahaan namun masih belum
                                                                                         satu, bendungan tersebut dibuat  air,” ujarnya, Senin (19/2).  ada realisasi dan kelanjutan,” ujar-
                                                                                         pemerintah provinsi.            Jumaidi bersama istrinya, Nur  nya. (nia)
                                                                                           “Kami berharap, ada solusi lain
                                                                                         dari pemerintah untuk pengairan
                                                                                         lahan pertanian di Desa Timbun      Aparat Kelurahan Cek
                                                                                         Tulang,” ujarnya.
                                                                                           Bendungan sangat bermanfa-
                                                                                         at untuk lahan pertanian dalam            Lahan Pertanian
                                                                                         pengaturan air, mengalirkan air
                                                                                         saat kemarau dan membuang air
                                                                                         saat musim hujan. Meski musim   LAHAN pertanian yang mengalami kekeringan di Kelurahan Paringin Kota
                                                                                         hujan, tetap saja petani kesulitan   bakal dilakukan pengecekan, untuk pembangunan  di bidang pertanian
                                                                                         air. Kekeringan terus melanda di   ada yang sudah masuk usulan melalui Musyawarah rencana pembangun-
                                                                                         Bumi Sanggam.                  an (Musrenbang) seperti untuk jalan produksi.
                                                                                           Hal yang sama saat berada di   “Untuk pembangunan irigasi atau juga pintu air masih belum ada, tahun
                                                                                         area pertanian di Baruh Ulin Kelu-  lalu dilakukan program untuk pembersihan saluran air,” ujar Lurah Paringin
                                                                                                                        Kota, Lysa Yulianti.
                                                                                         rahan Paringin Kota Kecamatan Pa-  Terpisah, Kepala Bidang Ketahanan Pangan dan Hortikultura Balangan,
                                                                                         ringin Kabupaten Balangan, akan   Rizkianor Fauzi mengatakan, masih belum ada laporan adanya lahan perta-
                                                                                         terlihat padi yang baru ditanam be-  nian yang kekeringan, namun jika ada petani atau kelompok tani bisa me-
                                                                                         gitu menguning karena kekurang-  laporkan.
                                                                                         an air, meskipun saat ini masih   “Kami ada mempersiapkan mesin air untuk mengairi lahan pertanian, la-
                                                                                         musim hujan.                   por saja jika ada yang membutuhkan,” ujarnya.
                                                                                           Jumaidi, seorang petani menga-  Untuk pembuatan pintu air tahun ini juga ada program tersebut, yang
                                                                                         takan, padi yang baru ditanam  tersebar di delapan kecamatan.
                                                                                         sudah terlihat kuning, jika dalam   Petani bisa melakukan usulan untuk pembuatan pintu air melalui kelom-
                                                                                         satu minggu kedepan tidak ada hu-  pok jika usulan dilakukan saat ini maka akan diupayakan dilakukan pem-
                                                                                         jan maka terancam gagal tanam di  bangunan pada anggaran perubahan atau  pada 2025. (nia)

                                                                                                                                                                         H RAHMI
                                                                                   NEWS
                                                                                   N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N N
             SEMPROT                                                               AN                                                                            Kepala BPBD Balangan
                                                                                   ANALYSIS
               AREAL -
          Sejumlah warga                                                          Curah Hujan Sangat Rendah
            atau petani di
             Desa Timbun
        Tulang Kecamatan                                                        MESKIPUN sudah cukup banyak   lum ada pencabutan status
              Batumandi,                                                        petani yang mengeluhkan keke-  siaga pada musim hujan kali
        Balangan, melaku-                                                       ringan, karena lahan pertanian   ini. Artinya, musim hujan ma-
        kan penyemprotan                                                        yang tidak ada irigasi dan penga-  sih berpotensi melanda Kal-
         areal persawahan                                                       iran yang baik. Sebenarnya saat   sel.
           dengan meng-                                                         ini masih belum memasuki mu-  Namun, curah hujan mulai sa-
          gunakan pompa                                                         sim kemarau.                 ngat rendah bahkan dua minggu
          pemadam keba-                                                           Saat ini, memang masih be-  terakhir tidak ada hujan deras di
                  karan.                                                        lum ada rilis atau penetapan dari   Kabupaten Balangan.
                                                                                BMKG untuk memasuki musim     Perkiraan biasanya, mulai me-
                                                                                kemarau. Padahal masih masuk   masuki musim kemarau pada
                                                                                musim hujan.                 maret dan kemarau tampaknya
                                                                                  Secara status, bahkan be-  akan lebih panjang juga. (nia)
                                                        BANJARMASIN POST/RENI KURNIAWATI                                                                    BANJARMASIN POST/RENI KURNIAWATI


                                                                                                          Sekda Tapin Kembali Suarakan


                                                                                                                Musrenbang Kepemudaan


                                                                                                         RANTAU, BPOST - Guna menampung as-    perti dalam hal pendidikan maupun fasilitas
                                                                                                         pirasi dan peran para pemuda dalam pemba-  umum yang ramah anak,” katanya.
                                                                                                         ngunan, Sekda Tapin, H Sufiansyah kembali   Menanggapi hal itu, Sekda Sufiansyah
                                                                                                         menyuarakan Musrenbang Kepemudaan.    pun mengatakan, sudah pernah menyua-
                                                                                                           Hal ini diungkapkannya saat mengikuti  rakan aspirasi itu beberapa waktu lalu saat
                                                                                                         kegiatan Musrenbang tingkat kecamatan di  menggelar diskusi dengan KNPI Tapin.
                                                                                                         Tapin Tengah, Senin (19/2).            “Musrenbang Kepemudaan ini juga telah
                                                                                                           Saat itu, Ketua Forum Anak Tapin, Naima  kita sampaikan ke Bappelitbang Tapin un-
                                                                                              PROKOPIM TAPIN
                                                                                                         Agustina, menyampaikan bahwa kehadiran  tuk diakomodasi,” ujar Sekda.
                                            PROKOPIM TAPIN
                                                       TANAM CABAI  - Penamaan pohon cabai secara simbolis   mereka di tengah-tengah masyarakat juga   Menurutnya, ini akan menjadi pilot project
      SAMBUTAN  - Pj Bupati Tapin, Muhammad Syarifuddin   oleh Pj Bupati Tapin, Muhammad Syarifuddin bersama perwa-  perlu dilirik dan diperhatikan.   untuk menjaring keperluan maupun peran-
      menyampaikan sambutan pada Musrenbang RKPD tingkat   kilan guna menekan inflasi di sela Musrenbang RKPD tingkat   Berkenaan dengan itu, Forum Anak Tapin  an pemuda, termasuk apa yang diharapkan
      Kecamatan di Tapin Tengah, Senin (19/2).         Kecamatan di Tapin Tengah, Senin (19/2).
                                                                                                         berharap ada kebijakan yang bisa merang-  Forum Anak ini.
                                                                                                         kul, guna menyampaikan aspirasi maupun   Dirinya pun berharap, sebelum Musren-
             Pj Bupati Tapin Buka Musrenbang                                                             peranan dalam setiap pembangunan.     bang kecamatan digelar, terlebih dahulu
                                                                                                                                               Musrenbang kepemudaan digelar agar sin-
                                                                                                           “Kami berharap, hak-hak anak dalam se-
                                                                                                         tiap pembangunan selalu diperhatikan. Se-  kron dan terakomodir. (tab/*)
                      RKPD Tingkat Kecamatan

      RANTAU, BPOST - Penjabat               Bakarangan.                ke tahap selanjutnya di tingkat penyu-                                                      MUSRENBANG
      (Pj) Bupati Tapin, Muhammad              “Kami telah mendengar se-  sunan RKPD 2025.                                                                          KEPEMUDAAN
      Syarifuddin membuka secara             jumlah aspirasi maupun usul-  Dirinya pun berharap, rumusan pro-                                                       - Sekda Tapin,
      resmi Musyawarah Perenca-              an dari masyarakat melalui ma-  ses perencanaan pembangunan nanti-                                                     H Sufiansyah
      naan Pembangunan (Mus-                 sing-masing camat,” ucapnya.   nya dapat terus konsisten dan selaras                                                   kembali suara-
      renbang) RKPD 2024 tingkat               Berkenaan dengan itu, rea-  mulai dari tahapan perencanaan pem-                                                      kan Musrenbang
      kecamatan di pendopo Kantor            lisasi akan diupayakan pada  bangunan, serta pokok pikiran DPRD                                                        Kepemudaan
      Kecamatan Tapin Tengah, Se-            2025, baik itu sejumlah infra-  hingga sesuai di tingkat Kalsel.                                                       guna menjaring
      nin (19/2).                            struktur, bedah rumah maupun   Pada kesempatan ini pula sejumlah                                                       aspirasi dan kebu-
       Dalam sambutannya, Syarifuddin  program pembangunan lainnya.     kepala desa turut menyampaikan aspi-                                                        tuhan pemuda.
      mengatakan, Musrenbang kali ini di-  Syarifuddin pun menegaskan, Mus-  rasi masyarakat secara langsung terkait
      gelar untuk dua kecamatan sekaligus,  renbang di kecamatan ini dalam rang-  upaya pembangunan, baik bersifat men-
      yakni Kecamatan Tapin Tengah dan  ka mendapatkan saran dan masukan  desak maupun jangka panjang. (tab/*)
                                                                                                                                                        PROKOPIM TAPIN

            IKUTI SOSIAL MEDIA BANJARMASIN POST                 banjarmasinpost       bpost online        banjarmasinpost       banjarmasinpost news video  KLIK! banjarmasinpost.co.id
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11