Page 4 - Bismillah Modul 2 Gelombang
P. 4
INFORMASI MODUL
IDENTITAS MODUL
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas : VIII
Materi : Getaran, Gelombang, Dan Bunyi
CAPAIAN PEMBELAJARAN
Peserta didik memahami getaran dan gelombang dalam
kehidupan sehari-hari.
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta didik mampu memahami fenomena resonansi
gelombang bunyi dan dampak yang dapat ditimbulkan.
2. Peserta didik mampu memahami konsep gelombang
transversal dan longitudinal dan fenomenanya dalam
kehidupan sehari-hari.
3. Peserta didik mampu memahami konsep getaran dan
fenomenanya dalam kehidupan sehari-hari.
4. Peserta didik mampu memahami konsep gelombang bunyi
dan pemanfaatanya.