Page 68 - E-Module_Bangun Ruang Sisi Datar_SMP_REVISI
P. 68
Jika alas tanah pada museum tersebut
berbentuk persegi dengan panjang sisi 8 m
dan tinggi segitiga pada bidang tegak 21 m,
maka berapa luas permukaannya?
Gambar 2.26 Meseum Louvre
4. Terdapat sebuah limas dengan alasnya berbentuk persegi ukuran 10
2
cm × 10 cm yang memiliki luas permukaannya 340 cm . Berapa
panjang rusuk tegak dari limas yang dimaksud?
2
5. Limas dengan alas persegi mempunyai luas alas 144 cm .Jika
ketinggian bidang tegaknya adalah 10 cm, maka berapa volume limas
tersebut?
6. Perhatikan gambar berikut!
T
D C
P
20 cm
A 20 cm B
3
Jika volume dari limas T.ABCD di atas sebesar 3.200 cm , maka
berapa panjang TP (tinggi bidang tegak)?
7. Perhatikan gambar berikut!
T
t
D C
P
12 cm
A 15 cm B
60
MAT | Bangun Ruang Sisi Datar R
a
n
g
k