Page 58 - E-modul Biologi Fix
P. 58
E-MODUL BIOLOGI
a. Albuminuria sebab di dalam urin terdapat kandungan glukosa
b. Albuminuria sebab darah tidak terdapat kandungan protein
c. Diabetes melitus sebab di dalam urin terdapat kandungan glukosa
d. Diabetes melitus sebab di dalam darah terdapat kandungan glukosa
e. Diabetes melitus sebab di dalam urin terdapat kandungan protein
9. Perhatikan diagram data negara pengidap diabetes di bawah ini!
Gambar Diagram Jumlah Pengidap Diabetes 2021
Dari data diatas, pernyataan dibawah ini yang sesuai simpulan dengan diagram
diatas adalah? (Melakukan inferensi, prediksi dan penarikan kesimpulan berdasarkan
data kuantitatif)
a. Tiongkok menjadi negara terbanyak dengan jumlah kasus pengidap diabetes
pada tahun 2021 sedangkan Mesir menjadi negara paling sedikit mengidap
penyakit diabetes.
b. Data yang diperoleh menunjukkan bahwa Indonesia menjadi negara dengan
urutan ke-5 terbesar yang mengidap penyakit diabetes, kemudian disusul dengan
negara Amerika
c. Setiap negara mempunyai angka kasus pengidap penyakit diabetes yang berbeda,
rata-rata keseluruhan dari data yang diperoleh terdapat 37,166 juta jiwa.
d. Data yang diperoleh menunjukkan bahwa Pakistan menjadi negara dengan
urutan ke-2 setelah tiongkok dengan jumlah kasus pengidap penyakit diabetes
pada tahun 2021
KELAS XI SMA/MA 57