Page 4 - Topik 3 Perkembangan Kurikulum Ok
P. 4
Kurikulum 1947
Konteks Perkembangan Fokus Perkembangan
Ini adalah kurikulum pertama sejak Indonesia Karena kurikulum ini lahir dikala Indonesia
merdeka. Perubahan arah pendidikan lebih baru merdeka, maka pendidikan yang diajarkan
bersifat politis, dari orientasi pendidikan lebih menekankan pada pembentukan karakter
Belanda ke kepentingan nasional. Saat itu manusia Indonesia merdeka, berdaulat, dan
mulai ditetapkan azas pendidikan yaitu sejajar dengan bangsa lain di muka bumi ini.
Pancasila. Kurikulum ini sebutan Rentjana Fokus Rencana Pelajaran 1947 tidak
Pelajaran 1947, dan baru dilaksanakan pada menekankan pendidikan pikiran, melainkan
1950. hanya pendidikan watak, kesadaran bernegara
dan bermasyarakat.