Page 13 - Matematika-BS-KLS-IV
P. 13
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,
RISET, DAN TEKNOLOGI REPUBLIK INDONESIA, 2022 Bab
Matematika untuk SD/MI Kelas IV
Penulis : Hobri, dkk.
ISBN : 978-602-244-908-9 (jil.4) 1
Bilangan
B i l a n g a n C a c a h 1
Cacah
.
0
0
1
0
s a m p a 10.000
sampaii
0
Minimarket menjual berbagai makanan ringan, minuman, buah-buahan
dengan harga yang bervariasi. Dapatkah kalian menyebutkan harga
berbagai barang yang dijual di minimarket tersebut? Dapatkah kalian
membedakan mana barang yang harganya lebih murah atau lebih mahal?
Jika kalian berbelanja beberapa barang, dapatkah kalian menentukan
berapa rupiah yang harus dibayarkan?
÷
=