Page 41 - Matematika-BS-KLS-IV
P. 41

=              =
                                                                                ÷         ÷






                                                  Untuk menghitung banyak pohon jeruk Pak Toni
                                                  seluruhnya, dapat dilakukan dengan penjumlahan
                                                  cara susun panjang dan cara susun pendek










                      131    = 100 + 30 + 1                             Cara Susun Panjang
                                                                        1.  Tulis bilangan secara bersusun sesuai nilai
                      321    = 300 + 20 + 1 +                              tempatnya.
                                                                        2.  Uraikan (dalam bentuk ratusan, puluhan
                             = (100 + 300) + (30 + 20) + (1 + 1)           dan satuan) masing-masing bilangan yang
                                                                           akan dijumlahkan.
                             = 400 + 50 + 2
                                                                        3.  Mengelompokkan masing-masing bilangan
                             = 452                                         dengan nilai tempat yang sama pada proses
                                                                           penjumlahan.







                                       Bagaimana kalau menggunakan cara
                                       susun pendek?

















                       Ratusan Puluhan Satuan             Cara Susun Pendek (tanpa menyimpan)
                                                          1.  Tulis bilangan secara bersusun sesuai nilai tempatnya. (satuan
                                                            disusun dengan satuan, puluhan disusun dengan puluhan, dan
                           1   1 + 3 = 4  3  3 + 2 = 5  1  1 + 1 = 2
                                                            ratusan disusun dengan ratusan).
                                                          2.  Operasi penjumlahan dilakukan dari nilai tempat yang terkecil ke
                           3          2         1           nilai tempat yang besar (dari kanan ke kiri)
                                                          3.  Jumlahkan  masing-masing  bilangan  sesuai  dengan  nilai
                           4          5         2           tempatnya.

















                                                                       Bab 1 | Bilangan Cacah sampai 10.000  29
   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46