Page 63 - Kelas IV Buku Tema 1 BS_Neat
P. 63
Menurutmu, apa yang akan terjadi jika kita memiliki sikap persatuan dan
kesatuan?
Apa yang akan terjadi jika kita tidak memiliki sikap persatuan dan kesatuan?
• Nilai-nilai apa yang kamu pelajari hari ini?
• Apa yang perlu kita lakukan untuk mempererat pesatuan dan kesatuan?
Sampaikan kepada orang tuamu pentingnya persatuan dan kesatuan.
Refleksikan bagaimana persatuan dan kesatuan di lingkunganmu.
Subtema 1: Keberagaman Budaya Bangsaku 57