Page 93 - MODUL EKONOMI X SEMESTER 2
P. 93
M0DUL EKONOMI SMA/MA KELAS X
pengorganisasian, kepemimpinan dan
pengawasan kegiatan anggota serta tujuan
penggunaan organisasi yang sudah di tentukan.
(oleh James A.F.Stoner)
2. UNSUR-UNSUR MANAJEMEN
Unsur manajemen (tools of manajemen ) tersebut
terdapat 6 unsur (6M) yaitu:
1. Man Tenaga Kerja Manusia)
2. Money (Uang yang diperlukan untuk mencapai
tujuan)
3. Mathods (Cara kerja atau sistem kerja yang di
gunakan untuk mencapai tujuan)
4. Materials (Bahan-bahan yang di perlukan)
5. Machines (Mesin-mesin yang di perlukan
untuk mencapai tujuan)
6. Market (Pasar atau pemasaran sebagai tempat
untuk memperjual belikan hasil produksi)
3. PRINSIP DAN FUNGSI MANAJEMEN
a. Prinsip Manajemen
92

