Page 37 - Modul Pembelajaran IPA Pencemaran Lingkungan Berpendekatan STREM-PBL
P. 37
Orientasi Masalah
Limbah Minyak Jelantah
Simaklah video berikut ini dengan saksama!
Sumber: youtube.com/watch?v=Ut446V5MSoI
Pengorganisasian
Belajar
1. Bentuklah kelompok belajar yang terdiri dari 4-5 orang.
2. Kerjakan LKPD dengan teliti dan diskusikan jawaban
bersama teman teman kelompokmu.
3. Kerjakan aktivitas sesuai dengan petunjuk yang ada pada
masing-masing bagian LKPD.
4. Peserta didik membuat analisis penyebab dan dampak
pencemaran air, mendesain solusi pencemaran air dengan
bimbingan guru, mempresentasikan hasil aktivitas, serta
melakukan evaluasi atas hasil akvititas.
32