Page 67 - Modul Pembelajaran IPA Pencemaran Lingkungan Berpendekatan STREM-PBL
P. 67

4) Rafi ingin mengurangi CO 2 yang mengakibatkan lapisan ozon menipis, maka salah satu

              upaya yang dapat dilakukan Rafi adalah....

                  a. membakar sampah


                  b. melakukan reboisasi

                  c. menggunakan kendaraan bermotor yang tidak ramah lingkungan
                  d. mengurangi tumbuh-tumbuhan di sekitar lingkungannya


              5) Salah satu penyebab dari pencemaran udara adalah asap dari pabrik, usaha yang dapat

              dilakukan untuk mengurangi pencemaran tersebut adalah….


                  a. memindahkan pabrik ke tempat jauh dari rumah warga

                  b. meninggikan cerobong asap pabrik

                  c. memasang filter pada cerobong gas pembuangan

                  d. memendekan cerobong asap pabrik






                        Penilaian Diri




                        Setelah  menjawab  semua  soal  Ayo  Berlatih  kegiatan  4,  silahkan  cocokkan

                        jawaban  kalian  dengan  kunci  jawaban  yang  terdapat  pada  bagian  akhir  modul

                        ini.  Kemudian  hitunglah  jumlah  jawaban  benar.  Gunakan  rumus  berikut  untuk

                        mengetahui tingkat penguasaan materi yang kalian dapatkan




                                                                              Jumlah jawaban benar
                                       Tingkat Penguasaan =                                                          x 100%
                                                                              Jumlah soal seluruhnya





                        Selamat sudah menyelesaikan kegiatan belajar 4.
                        Semangat untuk lembar selanjutnya yaitu Rangkuman dan Uji Kompetensi.





















































                                                                                                                                                            62
   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72