Page 13 - nateri untuk tugas diklat 2022
P. 13

• Termonasti: gerak sebagian tubuh tumbuhan karena rangsangan suhu. Contoh:
               mekarnya bunga tulip pada musim panas















               • Nasti complex: gerak sebagian tubuh tumbuhan dipengaruhi banyak faktor.
               Contoh:membuka dan menutupnya stomata (dipengaruhi cahaya, suhu, air, dan zat
               kimia)





















               c. Gerak Higroskopis
               Gerak bagian tumbuhan yang terjadi karena perubahan kadar air dari sel-selnya,
               sehingga tumbuhan tersebut mengalami pengerutan yang tidak sama pada bagian-
               bagiannya. Misalnya, terbukanya buah cemara.




















               Buah cemara yang mengering akan terbuka

               Buah cemara yang sudah matang akan kering lalu segmen-segmen buahnya akan
               terbuka seperti yang terjadi di atas.
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18