Page 55 - PENGGABUNGAN MODUL TIK _edit.docx (1)_Neat
P. 55

Baca artikel detikedu, "Mengenal Perangkat Input dan Output dalam Komponen Komputer"
                    selengkapnya

                    https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-5807479/mengenal-perangkat-input-dan-output-d
                    alam-komponen-komputer.



                   b. Perangkat Proses
                       Perangkat proses adalah peralatan atau komponen pada komputer berupa perangkat keras

                       yang berfungsi untuk memproses data dan mengolah data yang diberikan oleh perangkat
                       input yang nantinya akan di tampilkan oleh perangkat output. Sehingga data yang telah

                       diproses oleh perangkat proses akan di tampilkan kepada pengguna komputer atau
                       manusia. Seluruh perangkat proses tersebut akan bekerja secara bersama dengan dukungna
                       perangkat input output lainya.
                       Perangkat proses bekerja dengan berdasakan pada Artimatika dan Logika Unit atau biasa

                       disingkat dengan istilah ALU. Pemrosesan secara matematik itu dikerjakan oleh perangkat
                       proses utama pada komputer yaitu Processor yang menjadi otak utama dari sebuah

                       komputer, semakin tinggi spesifikasi dari processor maka komputer tersebut akan semakin
                       cepat dalam mengolah data, jutaan proses dapat di kerjakan oleh komputer dalam waktu
                       satu detik atau biasa disebut dengan Clock.



                       Fungsi Perangkat Proses
                       Seperti namanya perangkat proses berfungsi untuk memproses, namun yang perlu menjadi

                       catatan untuk anda adalah, bahwa perangkat proses tidak hanya komponen processor pada
                       cpu, tetapi banyak komponen komputer lainya yag termasuk dalam kategori perangkat
                       proses. Fungsi dari perangkat proses selain processor juga sama yaitu untuk mengolah atau

                       memproses data. Namun ada juga yang mengolah atau memproses lainya yang dalam hal
                       general masih dalam kategori ‘mengelola’.

               More                                        Online                                       case:

               http://microdataindonesia.co.id/news/read/142/komponen-perangkat-keras-pemrosesan-kompu
               ter



                   c. Perangkat Output
                       Perangkat output adalah alat yang bertugas untuk menampilkan hasil pengolahan
                       dan pemrosesan data dari komputer dalam berbagai informasi, kepada pengguna.



                       Seperti yang kita tahu, informasi yang dibutuhkan manusia sangatlah bervariasi ada

                       yang ingin dapat dilihat, didengar, ada pula yang harus dipelajari dalam waktu yang
   50   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60