Page 7 - Lembar Kerja Siswa (LKS)_Pembelajaran Ke-1_Pendidikan Pancasila Kelas 5
P. 7
Setiap daerah memiliki karakteristik, tradisi, dan
budaya yang unik. Penting untuk menghormati
keanekaragaman ini dan mengakui bahwa
perbedaan-perbedaan tersebut adalah bagian dari
kekayaan budaya kita. Dengan menghargai karakter
daerah, kita dapat memperkaya pengalaman dan
pemahaman kita tentang dunia di sekitar kita hal
tersebut adalah bentuk toleransi dan penghargaan.
Sikap toleransi dan penghargaan
penting diterapkan dalam kehidupan
sehari-hari. Apa itu sikap toleransi
dan penghargaan ?
6