Page 61 - E-Modul ADSI Berbasis THK
P. 61
melakukan penelitian. Analis sistem mengumpulkan data
dengan menggunakan teknik pengumpulan data, seperti
wawancara, observasi, daftar pertanyaan, dan pengambilan
sampel (Stair & Reynolds, 2017).
Analisis Kelemahan Sistem yang Berjalan
1. Analis perlu menganalisis masalah yang terjadi untuk
dapat menemukan penyebab dari masalah yang timbul.
2. Penelitian dilakukan untuk mengetahui:
a. Mengapa dikerjakan?
b. Perlukah dikerjakan?
c. Apakah telah dikerjakan dengan baik?
3. Kriteria-kriteria penilaian menurut Wilkinson :
Relevance, capacity, efficiency, timeliness, accessibility,
flexibility, accuracy, reliability, security, economy,
simplicity.
Macam Analisis Sistem
1. Menganalisis distribusi pekerjaan
2. Menganalisis pengukuran pekerjaan
3. Menganalisis keandalan
Identifikasi Masalah & Analisis Sistem 48