Page 41 - PowerPoint Presentation
P. 41
Mengaktualisasikan cinta tanah air; kesadaran berbangsa dan bernegara
berdasarkan sistematika UUD 1945; keyakinan dan kesetiaan kepada pancasila
PERLU LANGKAH KEBANGSAAN UNTUK MENCEGAH PERUSAKAN YANG LEBIH PARAH
1. KOMITMEN BANGSA UNTUK KONSISTEN PADA KESEPAKATAN KONSENSUS DASAR KEBANGSAAN;
PANCASILA, UUD NRI 1945, NKRI, BHINNEKA TUNGGAL IKA, SERTA DOKTRIN OPERASIONAL KETAHANAN
NASIONAL DAN WAWASAN NUSANTARA.
2. MELALUI PENCERAHAN, MENINGKATKAN KOMITMEN BANGSA UNTUK MEMAHAMI KONSTITUSI DAN SISTEM
POLITIK DEMOKRASI GUNA MENEMPATKAN DIRI SECARA TEPAT SESUAI DENGAN SEGENAP ATURAN
PERUNDANG-UNDANGAN SEBAGAI SISTEM NASIONAL.
3. MENGHARGAI PERBEDAAN DAN MENYELESAIKAN SEMUA PERBEDAAN YANG TIMBUL MELALUI PRINSIP-
PRINSIP DEMOKRASI.
4. MEMANDANG SEGALA MASALAH DALAM PERSPEKTIF UTUH MENYELURUH DALAM KERANGKA
KEPENTINGAN NASIONAL.
5. MEMAHAMI SEJARAH MASA LALU UNTUK MENGAMBIL PELAJARAN, GUNA MELAKSANAKAN
PEMBANGUNAN HARI INI DALAM RANGKA TUJUAN HARI DEPAN YANG LEBIH BAIK MELALUI KESEPAKATAN
YANG DIWADAHI DALAM KONSTITUSI.
6. SETIAP GATRA HARUS MEMILIKI KOMPETENSI UNTUK MEMBANGUN KETAHANAN GATRA (IPOLEKSOSBUD)
DENGAN KEBIJAKAN FUNGSI PEMERINTAHAN GATRA YANG EFEKTIF DENGAN DALAM KETERPADUAN
(WHOLE OF GOVERNMENT APPROACH).