Page 7 - Panduan - Pengelolaan Kinerja Guru coba
P. 7

Pendahuluan

                 Arah transformasi pengelolaan kinerja Guru dan Kepala Sekolah





                               Pengelolaan Kinerja                   Pengelolaan Kinerja                   Pengelolaan Kinerja
        Pendekatan
                              sebagai Pengendalian                   sebagai Pencapaian                   sebagai Pembelajaran



                           Kepatuhan terhadap standar  Pencapaian terhadap target                      Upaya peningkatan kualitas
           Tujuan
                           dan prosedur                          yang terukur                          kinerja individu dan tim




                                                                                                       Proses berkelanjutan,
                           Pengawasan ketat, evaluasi            Penetapan target, monitoring
           Metode          berdasarkan standar yang              berkala terhadap pencapaian           refleksi dari kesalahan untuk
                                                                                                       peningkatan
                           telah ditetapkan                      target
                                                                                                       berkesinambungan



                           Umpan balik untuk                     Umpan balik untuk                     Umpan balik untuk
       Umpan Balik         meluruskan penyimpangan               menyesuaikan strategi                 melakukan peningkatan

                           yang terjadi                          pencapaian target                     kualitas kinerja



        Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah                                             Kembali ke Daftar Isi  7
   2   3   4   5   6   7   8   9   10