Page 100 - SIMULASI E-MODUL_Neat
P. 100
g. Faceting
Setelah melalui beberapa pengaturan di atas, selanjutnya kita ke tahap
Pemfacetan/faceting/pembuatan bidang/garis-garis. Dalam faceting saya menggunakan
fitur CorelDraw yaitu Polyline dikombinasikan dengan Smart fill tool.
Gambar 6.21 Polyline Gambar 6.22 Smart fill tool
(Sumber: Tandyo Ardhana) (Sumber: Tandyo Ardhana)
1) Gunakan polyline untuk menggaris-garis pada perbedaan warna, yang tentunya
dengan garis yang tegas.
Gambar 6.23 Proses faceting
(Sumber: Tandyo Ardhana)
2) Sering-seringlah view zoom in/zoom out sesuai yang diinginkan/yang bagus
dilihat untuk memfacet/menarik garis.
3) Lakukan dengan sabar, tidak usah buru-buru.
4) Semua garis harus terhubung karena ini syarat untuk penggunaan fungsi smart
fill tool (tidak perlu menghubungkan kembali dari titik awal ke titik awal).
84