Page 10 - E-Modul Aritmetika Sosial
P. 10
Untung dan Rugi
Harga Beli (HB) : Biaya/Modal Usaha
Harga Jual (HJ) : Pemasukan/Pendapatan Usaha
Hasil Usaha (HU) = HJ - HB
Penjelasan
Jika HU bernilai positif, maka usaha mendapat untung
Jika HU bernilai negatif, maka usaha mendapat rugi
Jika HU bernilai nol, maka usaha tidak untung dan rugi (impas)
Persentase Hasil Usaha adalah perbandingan antara
keuntungan/kerugian yang diperoleh dengan harga beli (modal usaha)
yang dikeluarkan dalam bentuk persen
Persentase Hasil Usaha (PHU) = × %
Penjelasan
Nilai PHU dapat bernilai positif atau negatif bergantung pada nilai HU
Jika PHU bernilai positif, maka persentase yang diperoleh adalah persentase keuntungan
Jika PHU bernilai negatif, maka persentase yang diperoleh adalah persentase kerugian